Belajar SAP FI/CO (Financial and Controlling)

Dari milis komtek, semoga bermanfaat:

Pada dunia accounting, systems pelaporan pada dasarnya dibedakan menjadi 2 bagian besar; management accounting dan financial accounting. kedua nya mempunyai objective yang berbeda dan cara pengukuran dan standard yang berbeda.

Management accounting (controlling) itu deal dengan systems performance, pengukuran seberapa efektif suatu systems. Standardnya ditentukan sendiri oleh user, terserah bagaimana user menghitung dan men-set up standardnya, bisa berbeda2 antara satu company dengan company yang lain. [Baca juga: Apa yang dimaksud dengan sistem ERP]