Skip to main content

Posts

Showing posts from November, 2018

Latihan Soal Jawab Matematika Diskrit

Berikut di bawah ini adalah latihan soal jawab untuk matematika diskrit dengan topik-topik: Pernyataan Logika Argumen (valid/tidak valid) Pernyataan Universal/Eksistensial Kombinasi Fungsi --o0o-- 1. Buatlah tabel kebenaran untuk statement berikut ini: ∼p ∨  q → ∼q Jawab:

Bahasa Pemrograman dengan Exception Handling

Perbedaan suatu bahasa pemrograman yang memiliki exception handling vs yang tidak memiliki exception handling Dalam bahasa pemrograman yang 'tidak memiliki' exception handling: Ketika exception terjadi, kontrol masuk ke sistem operasi, dimana pesan/message ditampilkan dan kemudian program dihentikan.   Dalam bahasa pemrograman yang 'memiliki' exception handling Program diizinkan untuk menangkap exception (boleh lebih dari satu), sehingga memberikan kemungkinan untuk memperbaiki masalah dan melanjutkan eksekusi.

Pengujian Alpha dan Beta dalam Pengembangan Software Aplikasi

Pengujian Alpha Pengujian Alpha adalah salah satu strategi pengujian yang paling umum digunakan dalam pengembangan, hal ini khusus digunakan oleh organisasi pengembangan produk dengan tujuan agar system yang dikembangkan terhindar dari cacat atau kegagalan penggunaan.  Pengujian alpha berlangsung di situs pengembang oleh tim internal, sebelum rilis kepada pelanggan eksternal. Agar nantinya ketika pelanggan menggunakan system ini tidak kecewa karena masalah cacat atau kegagalan aplikasi. Pengujian ini dilakukan tanpa keterlibatan tim pengembangan